Minggu, 04 Maret 2012

Cara Membuat AutoHidden Navbar

jangan asal copas kalau web anda tidak mau diBLOKIR,baca aturannya disini!!!


Buat sobat blogger yang tempelate blognya masih alami, tentunya dibagian atas masih ada navbarnya. Nah terkadang sobat blogger berpikir bahwa navbar itu justru membuat tampilan blog tidak profesional. Saya punya solusinya sob!
Lebih baik navbar itu di autohidden saja(hanya terlihat jika dosorot mouse) karena tidak akan menyalahi hak ciptanya Bloggerdotcom. Selain itu tampilan blog sobat juga jadi menarik.
Nah langsung saja saya kasih tutoriannya.

1.Login Blogger ->pilih rancangan ->EDIT HTML
2.jangan lupa centang expand widget ya
3.cari kode ]]></b:skin>   
4.Kemudian pastekan kode dibawah ini diatas kode  ]]></b:skin>  


5.Save tempelate sobat

Mudah sekali kan sob, sekarang tampila blog kamu jadi lebih menarik dan tentunya tidak menyalahi aturan.
Sekian dan wassalam :D

Tidak ada komentar:

Posting Komentar